PERUBAHAN PASAR MODAL INDONESIA DI ERA MODERN DALAM PANDANGAN SYARIAH DI TAHUN 2023-2024
DOI:
https://doi.org/10.62281/sxmvzk92Keywords:
Pasar Modal Syariah, IHSG, Investasi Syariah, Regulasi, DigitalisasiAbstract
Perubahan pasar modal Indonesia pada era modern telah memberikan dampak perubahan yang besar terhadap perkembangan investasi syariah, terutama dalam tahun 2019–2024. Perubahan ini ditandai oleh meningkatnya digitalisasi, bertambahnya jumlah investor ritel, penguatan regulasi, dan berkembangnya instrumen pasar modal yang sesuai prinsip syariah seperti saham syariah dan sukuk. Meskipun demikian, dinamika makroekonomi global, pandemi COVID-19, suku bunga internasional, serta ketidakpastian politik domestik turut memengaruhi pergerakan Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) dan instrumen investasi syariah. Penelitian ini bertujuan menganalisis perkembangan pasar modal syariah Indonesia, dengan mengidentifikasi faktor-faktor pendorong dan penghambat, serta memahami implikasinya terhadap kebijakan dan perilaku investor syariah. Hasil penelitian menunjukkan bahwa inovasi digital, peningkatan literasi keuangan, dan penguatan regulasi berperan penting dalam mendorong pertumbuhan pasar modal syariah. Namun, fluktuasi global dan lemahnya penegakan hukum pasar modal masih menjadi tantangan yang perlu diatasi. Oleh karena itu, sinergi antara OJK, DSN-MUI, pelaku industri, dan investor sangat diperlukan untuk mendukung dan menciptakan pasar modal syariah yang inklusif, stabil, dan kompetitif.
Downloads
References
Anggriawan, Rizaldy, and Muh Endriyo Susila. 2023. “Unravelling Financial Wrongdoing: A Regulatory Perspective on Crimes in the Indonesian Capital Market.” IJCLS (Indonesian Journal of Criminal Law Studies) 8 (2): 151–72. https://doi.org/10.15294/ijcls.v8i2.47800.
Apriyadi, Pidi, and Cupian Cupian. 2024. “Analisis Kinerja Reksa Dana Saham Syariah Sebelum Dan Setelah Penerapan Roadmap Pasar Modal Syariah 2020-2024.” Jurnal Ilmiah Ekonomi Islam. https://doi.org/10.29040/jiei.v10i1.12283.
Audi, Neysa M, Rifa Mitra, and Lathifa Munawarah. n.d. “Perkembangan Dan Tantangan Pasar Modal Dalam Perekonomian Negara Indonesia.” https://doi.org/10.55606/akuntansi.v3i1.1466.
Batubara, Yenni. 2020. “Analisis Maslahah: Pasar Modal Syariah Sebagai Instrumen Investasi Di Indonesia.” Human Falah: Jurnal Ekonomi Dan Bisnis Islam 2 (7). http://jurnal.uinsu.ac.id/index.php/humanfalah/article/download/7246/4023.
Fithriyah, Diva Aiko. 2025. “Analysis of Market Manipulation Practices in the Indonesian Capital Market.” Syiah Kuala Law Journal 9 (1). https://doi.org/10.24815/sklj.v8i3.42899.
Hasibuan, Zakia Hasanah, Muhammad Zuhriadi Zuhriadi, Juan Charlos Sibarani, Reneva Manurung Manurung, Nur Indah Melani Aruan, Irma Hutagalung, and Jaiton Habeahan Habeahan. 2023. “Analisis Perkembangan Kinerja Instrrument Pasar Modal Syariah: Reksa Dana Syariah Dan Saham Syariah Di Indonesia Periode 2010-2022.” Deleted Journal 4 (3): 30–43. https://doi.org/10.53958/mt.v4i3.243.
Irwandi, Abdurrahman. 2024. “Islamic Capital Market Investmen In Indonesia.” The Journal of Accounting and Management 1 (1): 9–12. https://doi.org/10.70963/jam.v1i1.369.
Junaedi, Dedi, Rio Kartika Supriyatna, and Muhammad Rizal ArsyadArsyad. 2024. “The Impact of the Declaration of Presidential and Vice Presidential Candidates on Capital Market in Indonesia.” AL-KHARAJ. https://doi.org/10.47467/alkharaj.v6i4.2254.
Kamaliyah, Fithrah. 2025. “Pengaruh Profitabilitas, Nilai Sukuk Dan Rating Sukuk Terhadap Return Saham Syariah Perusahaan Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Tahun 2020-2024.” Scientific Journal of Reflection 8 (3): 881–90. https://doi.org/10.37481/sjr.v8i3.1138.
Khaddafi, Muammar, Nurul Monika Larasati, Mega Yuwanda, and Trie Yolanda Sari. 2025. “Analisis Kinerja Dan Strategi Pengelolaan Portofolio Saham Syariah Di Indonesia : Kajian Literatur 2019–2024.” Jurnal Manajemen Bisnis Digital Terkini 2 (3): 299–305. https://doi.org/10.61132/jumbidter.v2i3.688.
Lubis, Putri Kemala Dewi, Christin Lince Natalia Manalu, Alida Lubis, María Laura, and Firman Saputra. 2024. “The Role of the Capital Market in Increasing Economic Growth in Indonesia.” Indonesian Journal of Interdisciplinary Research in Science and Technology 2 (5): 557–68. https://doi.org/10.55927/marcopolo.v2i5.9322.
Lubis, Putri Kemala Dewi, Hanna Hotmian Br Silalahi, Anisa Fitria Sinaga, Putri Nidia Sapma, and Veranita Sitio. 2024. “Pasar Modal Dan Pengaruhnya Terhadap Perekonomian Di Indonesia.” JAKA (Jurnal Akuntansi, Keuangan, Dan Auditing) 5 (1): 196–214. https://doi.org/10.56696/jaka.v5i1.10755.
Lubis, Putri Kemala Dewi, Fridayani M Sitio, Novia Christiani Tampubolon, Dewi Larasati Sinaga, and Mhd Rifqi Farhan Hasibuan. 2024. “The Role of the Financial Services Authority as a Strategic Partner for the Progress of the Indonesian Capital Market.” https://doi.org/10.55927/fintech.v2i2.8863.
Lutfiyah, Anifatun, Danang Purbo Raharjo, and Lathoif Ghozali. 2022. “Implementasi Fatwa Dewan Syariah Nasional - Majelis Ulama Indonesia (DSN–MUI) Terhadap Pasar Modal Syariah Di Pasar Modal Syariah Indonesia.” Jurnal Ilmiah Ekonomi Islam. https://doi.org/10.29040/jiei.v8i3.6077.
Mendrofa, Advent Graceman, Sakti Wibowo, and Dimas Darma Putra. 2024. “Tantangan Utama Pasar Modal Indonesia : Analisis Permasalahan Dan Upaya Penyelesaiannya.” Akuntansi 3 (1): 233–43. https://doi.org/10.55606/akuntansi.v3i1.1479.
Merta, I P, and I Nyoman Wijana Asmara Putra. 2024. “Reaksi Pasar Modal Terhadap Kenaikan Suku Bunga Acuan Oleh The Fed Tanggal 16 Juni 2022.” Samudra Ekonomi Dan Bisnis. https://doi.org/10.33059/jseb.v15i2.8236.
Muftia, Fasya Kamila, Ani Silvia, Sri Rahayu, and Yusmanita Chairani. 2023. “The Role of Islamic Capital Market to Indonesia’s Economic Growth in 2011 - 2021.” Ekspansi 15 (1): 54–67. https://doi.org/10.35313/ekspansi.v15i1.4684.
Pramono, Sigit, Rita Rita, and Siti Maryam Maryam. 2023. “Pengaruh Suku Bunga Dan Penanaman Modal Asing Terhadap Perkembangan Pasar Modal Indonesia.” https://doi.org/10.56486/kompleksitas.vol12no2.406.
Putranta, I Made Ari, and Gede Sri Darma. 2024. “Investor Behavior in Choosing Securities Applications in the Indonesian Capital Market,” 534–38. https://doi.org/10.1109/icscc62041.2024.10690809.
Rahmarisa, Faty. 2019. “Investasi Pasar Modal Syariah” 1 (2): 79–84. https://doi.org/10.30743/JEKKP.V1I2.2263.
Rozi, Mohd, Susyanti Jeni, and Saraswati Ety. 2022. “The Ease of Investing in Indonesia’s Capital Market Based on Improved Financial Literacy, Investment Community and Capital Market School.” Inovbiz: Jurnal Inovasi & Bisnis 9 (2): 54. https://doi.org/10.35314/inovbiz.v9i2.1981.
Sayadi, Muhammad Hamdan. 2022. “Pasar Modal Indonesia: Analisis Pertumbuhan Selama Pandemi Covid-19.” Jemasi: Jurnal Ekonomi Manajemen Dan Akuntansi 17 (02): 151–61. https://doi.org/10.35449/jemasi.v17i02.489.
Wiguna, Edwin Adi, Aulia Safira, and Agus Munandar. 2022. “Komparasi Efek Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat Terhadap Indeks Harga Saham Gabungan Tahun 2021.” Kompak 15 (2): 351–57. https://doi.org/10.51903/kompak.v15i2.703.
Downloads
Published
Issue
Section
License
Copyright (c) 2025 Yolanda Agustin , Abdullah Wisnu Bayu , M.Yacub Ariya (Author)

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.









