MAKNA TRADISI PERAYAAN 1 MUHARAM DALAM BENTUK PENGAPLIKASIAN MODERASI BERAGAMA DI DESA BATURAJA KECAMATAN WAY LIMA KABUPATEN PESAWARAN
DOI:
https://doi.org/10.62281/v2i9.760Keywords:
Bulan Muharam, Moderasi BeragamaAbstract
Tahun Hijriah baru dimulai pada tanggal 1 Muharram karena sistem kalender Qamariyah (kalender Islam) dimulai dengan bulan Muharram. Muharram merupakan bulan yang memiliki beberapa nama, salah satunya adalah Syuro atau Asyuro. Melalui moderasi beragama, proyek ini berupaya menjangkau penduduk Desa Batu Raja melalui penyelenggaraan pengajian muhharam. Dalam kajian ini, keadaan di tempat tersebut diamati dan dianalisis menggunakan teknik observasi. Berdasarkan temuan kajian ini, peringatan 1 Muharram berfungsi sebagai ketaatan beragama dan kesempatan untuk meningkatkan kohesi sosial dan moderasi beragama
Downloads
References
Aryanti, R., & Zafi, A. A. (2020). Tradisi Satu Suro Di Tanah Jawa Dalam Perspektif Hukum Islam. AL IMAN: Jurnal Keislaman Dan Kemasyarakatan, 4(2), 342–361.
Azizah, A. N., Safitri, I., Annury, R., & Hasanuddin, M. (2023). Menghidupkan Tradisi: Perlombaan Dan Pawai Obor Sebagai Wujud Keagamaan dalam Perayaan 1 Muharram 1445 H di Kp Sukadana Rw 10 Desa Margamulya Pangalengan. Proceedings Uin Sunan Gunung Djati Bandung, 3(8), 393–402. http://proceedings.uinsgd.ac.id/index.php/proceedings/article/view/3393
Habibie, M. L. H, at al (2021). Moderasi Beragama Dalam Pendidikan Islam di Indonesia. Jurnal Moderasi Beragama. 01 (01). 123.
Hidayah, A. (2019). Praktik Ritual Satu Muharram di Desa Traji Kecamatan Parakan Kabupaten Temanggung (Kajian Living Hadis).
Japarudin. (2017). Tradisi Bulan Muharram di Indonesia. Tsaqofah & Tarikh. 2 (2). 167.
Nurdiani, P. (2013). Bulan Sura Dalam Perspektif Islam. IBDA` : Jurnal Kajian Islam Dan Budaya, 11(1), 111–118. https://doi.org/10.24090/ibda.v11i1.72
Rofiq. (2024). Proses kesinambungan dan perubahan untuk menyucikan bulan suci Muharram dalam tradisi Suroan. Seni & Humaniora, 1, 11
Yazid, M. F., Fitri, N., & Burtama, S. F. (n.d.). Meningkatkan Antusiasme Masyarakat Dalam Kegiatan Keagamaan Di Desa Jagabaya. 3(3).
Downloads
Published
Issue
Section
License
Copyright (c) 2024 Ais Isti’ana, Charoline Indriani, Dhea Aulia Nanda Erya, Irsan Aulia, M Deby Almufariz, Muhammad Ridho, Riska Deviyana, Sina Putri Almania, Siti Fauziah (Author)
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.